News & Article

Ragam Promo Adira Festival Yogyakarta 2023, Subsidi Hingga 9 Juta!

04/10/2023, 14:50 WIB

By Rafii Lano

featured-image

momotor.id – Adira Festival Yogyakarta sebentar lagi digelar, event yang merupakan selebrasi peryaan ulang tahun Adira Finance ke-33 yang mengusung tema “Selebrasi Warna Warni dalam Harmoni” ini akan dilaksanakn di Parkir Barat Stadion Mandala Krida, Yogyakarta pada tanggal 6-8 OKtober 2023. 

Selain konser musikaria terdapat beragam acara lainnya untuk meramaikan Adira Festival Yogyakarta. Salah satunya adalah bursa kendaraan baru dan kendaraan bekas yang dibantu oleh momotor.id 

Area ini akan memberikan display terkait kendaraan bekas dan baru dari berbagai merk sepeda motor terkemuka di Indonesia. Sehinigga konsumen dapat melihat secara langsung fisik sepeda motor dan dapat mengajukan kredit hingga tukar tambah kendaraan lamanya di area ini. 

Untuk brand sepeda motor yang dapat dibiaya Adira Finance sangat beragam, yaitu Suzuki Motor, Kawasaki, Viar, Vespa, Volta, Smoot, Gesit, Yamaha, Benelli, United, Yadea, Alva dan Honda. Semua brand ini akan mendapatkan promo khusus Adira Festival Yogyakarta 6-8 Oktober 2023.

Baca Juga : Intip Spesifikasi dan Harga Alva Cervo, Dapat Subsidi Pemerintah!

Zona Tukar Tambah

Pada zona ini, konsumen yang berminat untuk melakukan tukar tambah sepeda motornya dapat langsung membawa sepeda motor yang lama untuk dilakukan inspeksi oleh tim momotor.id, setelah itu akan mendapatkan penawaran harga tukar tambah dalam waktu 15 menit. 

Promo Motor Baru

Bagi konsumen yang melakukan pengajuan pembiayaan sepeda motor baru, selama Adira Festival Yogyakarta 2023 berlangsung, berkesempatan untuk mendapatkan promo sebagai berikut:

  • Cashback Adirapoin hingga Rp 750 ribu untuk trade in via momotor.id.
  • Cashback Adirapoin hingga Rp 250 ribu untuk pembiayaan via momotor.id & Adiraku (trade in & non trade in), untuk 250 konsumen pertama.
  • Subsidi Green Financing hingga Rp 9 juta (Khusus Viar, Yadea, United, Polytron, Volta & Alva) Subsidi diberikan sebagai pengurangan DP.
  • Selain merk motor listrik diatas hanya mendapatkan subsidi sebesar Rp 2,5 juta untuk 33 konsumen pertama. 
  • Merchandise menarik untuk konsumen yang melakukan pengajuan Pembiayaan Syariah.
  • Program undian HARCILNAS (Harinya Cicilan Lunas).

Selain itu terdapat juga promo untuk Regional (Khusus Wilayah Yogyakarta)

  • Potongan angsuran Rp 33 ribu untuk tenor 23/24 bulan keatas, khusus merk (Kawasaki, Piaggio, TVS, Suzuki, & Royal Enfield.
  • Potongan tenor 6 atau 7 bulan untuk Yamaha NMAX Series (Khusus 30 pembeli pertama).
  • DP 300 ribu, potong tenor 2 bulan & Rp 20 ribu untuk Yamaha Fazzio dan Gear series

Promo Motor Bekas

  • Cashback Adirapoin hingga Rp 750 ribu untuk trade in via momotor.id
  • Cashback Adirapoin hingga Rp 250 ribu untuk pembiayaan via momotor.id & Adiraku (trade in & non trade in), untuk 250 konsumen pertama.
  • Voucher aksesoris motor via momotor.id senilai Rp 350 ribu. 
  • Mendapatkan helm untuk 100 konsumen pertama yang pembiayaanya disetujui. 
  • Free asuransi mesin selama 6 bulan. 
  • Merchandise menarik untuk konsumen yang melakukan pengajuan Pembiayaan Syariah.
  • Program undian HARCILNAS (Harinya Cicilan Lunas).

Bagi pengunjung yang tertarik dengan promo tersebut dapat langsung mendatangi Adira Festival Yogyakarta 2023 di Parkir Barat Stadion Mandala Krida, pada tanggal 6-8 Oktober. Pengunjung hanya perlu membawa KTP konsumen & pasangan (jika sudah menikah) atau KTP penjamin bila ada, Kartu Keluarga, Bukti penghasilan slip gaji atau rekening tabungan.

Baca Juga : Harga Tiket Konser Musikaria Adira Festival Yogyakarta 2023, Jangan Kehabisan!

Berikut ulasan mengenai beragam promo dari momotor.id selama Adira Festival Yogyakarta berlangsung. Semoga dengan adanya ulasan ini dapat membantu anda mendapatkan sepeda motor sesuai dengan kebutuhan. Kunjungi momotor.id untuk mendapatkan penawaran menarik mengenai trade in, motor baru, motor bekas, hingga electric vehicle.

Adira Festival 2023
Adira Festival Yogyakarta
Adirafest 2023
Info Otomotif
Promo Adira Festival
Tips Otomotif

Platform Jual Beli Motor
Proses Cepat, Tanpa Ribet